Kamis, 15 Maret 2012

Trik PES (Pro Evolution Soccer)

Salam olahraga bung..(olahraga tangan tapi..alias megang stick) :p
Yak buat semuanya aja penggila PES(Pro Evolution Soccer) mau ngasih dikit trik aja nihh buat ngganti lagu di PES 2012 dengan lagu kesayangan kita ,yah sekedar iseng aja..biar ga bosen soalnya lagu di PES itu2 aja..pengen dapet pandangan baru neeh..nhah ni dia triknya :


1. Tapi ada syarat tersendiri dalam proses penginstalan PES 2012 yaitu saat kita mengkopi crack,dalam satu folder crack tersebut kita copas semua yang ada isi kitserver pesedit dll.Jika belum anda copy saya sarankan untuk install ulang PES 2012 nya agar lancar dalam proses ini .Yang harus disiapakan adalah PES Sound File Converter 1.8 .Tools ini berguna untuk mengubah format lagu dari mp3 ke ADX download dilink ini http://www.ziddu.com/download/13827282/PES_Sound_File_Converter_1.8.rar.html
2. Buka software tersebut dan sesuaikan awal dan hasil convert file



3. klik add untuk menambahkan lagu ke daftar yang akan di konversi menjadi format adx.jika serasa cukup klik next



4. Pada Destination Folder dibawah nya ada use source directory .maka kotakan tersebut di centang.berarti file lagu converter tersimpan difolder lagu asli.


5. klik convert


6. Setelah ada tanda finish klik done!
Setelah itu lihat file converter yang sudah jadi.semisal lagu Hijau Daun - Suaraku Berharap.mp3 di my document maka file lagu converternya juga di mydocument dengan format ADX. copy file ke C:\Program Files\KONAMI\Pro Evolution Soccer 2011\kitserver\pesedit\img\dt02.img .setelah itu ubah nama file lagu yang di converter misal menjadi unnamed_21.adx sebelum di ubah namanya delete dahulu file unnamed_21.adx.setelah itu boleh diberi nama unnamed_21.adx.
Kemudian buka song.txt di C:\Program Files\KONAMI\Pro Evolution Soccer 2011\kitserver\pesedit

menjadi seperti dibawah















kemudian close dan jangan lupa di save.
7. buka game PES 2012.Untuk melihat pilih System setting-> Playlist editor -> add your playlist


badalaaaa..terdapat lagu yang kita ingikan di PES 2012 jadi tambah aseek mainya.Punya saya saya ganti lagunya om Didi Kempot semua :D jadi bisa maen sambil goyang aseeek :D
semoga bermanfaat :D
 
 
 
 
 
 
 
#Sumber : http://funism.blogspot.com/search/label/Tips%20and%20Trik

0 komentar:

Posting Komentar